Berita UtamaKabupaten SolokTERBARU

Informasi Satuan Tugas Covid-19 Kabupaten Solok 19 November 2020

117
×

Informasi Satuan Tugas Covid-19 Kabupaten Solok 19 November 2020

Sebarkan artikel ini

AROSUKA, RELASIPUBLIK – Disampaikan oleh jurubicara Covid-19 kabupaten Solok Syofyar Syam, hari ini kasus SUSPEK DIRAWAT tetap sebanyak 2 (dua) orang, yakni :

1. Perempuan 52 thn, alamat Nagari Simpang Tj. Nan IV Kec. DanauKembar, merupakan kasus suspek yang dirawat di RSUD Arosuka.

2. Perempuan 59 thn, alamat Nagari Sungai Janiah Kec. Gunung Talang, merupakan kasus suspek yang dirawat di RSUD Arosuka.

Kemudian untuk kasus KONFIRMASI hari ini ada tambahan sebanyak 2 (dua) orang, yakni :

1. Perempuan 27 thn, alamat Nagari Taruang-taruang Kec. IX Koto SeiLasi, merupakan pasien yang melakukan pemeriksaan Spesimen di RS SPH Padang, info sementara ybs KARANTINA MANDIRI.

2. Perempuan 20 thn, alamat Nagari Tikalak Kec. X Koto Singkarak, pekerjaan Mahasiswi, merupakan kasus suspek yang memiliki gejala hilangnya rasa penciuman dari Puskesmas Singkarak, ybs KARANTINA MANDIRI.

Selanjutnya untuk kasus Konfirmasi SEMBUH ada tambahan sebanyak 10 (sepuluh) orang, yakni :
1. Perempuan 38 thn, alamat Nagari Tanjung alai Kec. X Koto Singkarak, Pekerjaan dagang, merupakan kasus suspek yang memiliki gejala hilangnya rasa penciuman, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

2. Laki-laki 21 thn, alamat Kampuang ilia Kec. IX Koto Sei lasi, Pekerjaan mahasiswa, melakukan pemeriksaan Spesimen karena akan melakukan perjalanan ke Jakarta, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

3. Perempuan 51 thn, alamat Nagari Panyakalan Kec. Kubung, Pekerjaan ASN, merupakan kontak erat dg kasus Konfirmasi, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

4. Laki-laki 60 thn, alamat Nagari Panyakalan Kec. Kubung, Pekerjaan Pensiunan ASN, merupakan kasus suspek yang memiliki gejala hilangnya rasa penciuman, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

5. Laki-laki 20 thn, alamat Nagari Koto gadang guguak Kec. Gunung Talang, merupakan kontak erat dg kasus Konfirmasi, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

6. Perempuan 63 thn, alamat Nagari Koto baru Kec. Kubung, pekerjaan IRT, merupakan kasus suspek, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

7. Perempuan 38 thn, alamat Nagari Koto baru Kec. Kubung, merupakan kasus suspek yang memiliki gejala demam, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

8. Laki-laki 13 thn, alamat Nagari Koto baru Kec. Kubung, merupakan kasus suspek yang memiliki gejala demam, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

9. Perempuan 7 thn, alamat Nagari Koto baru Kec. Kubung, merupakan kasus suspek yang memiliki gejala demam, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

10. Laki-laki 38 thn, alamat Nagari Koto baru Kec. Kubung, merupakan kasus suspek yang memiliki gejala batuk dan hilangnya rasa penciuman, Karantina Mandiri, Dinyatakan sembuh setelah 2x pemeriksaan Spesimen dg hasil NEGATIF.

Pemeriksaan Spesimen sudah dilakukan sebanyak 5.114 (lima ribu seratus empat belas) orang dan sebanyak 1.684 berasal dari kegiatan POOL TEST Kabupaten Solok.

KETERANGAN KASUS KONFIRMASI,
Total Warga Kabupaten Solok yang KONFIRMASI COVID-19 adalah sebanyak 373 (tiga ratus tujuh puluh tiga) orang, yang terdiri dari :
KARANTINA MANDIRI 82 (delapan puluh dua) orang,
DIRAWAT 14 (tiga belas) orang,
MENINGGAL 11 (sebelas) orang,
SEMBUH 266 (dua ratus enam puluh enam) orang.*(Ali/hms)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *